BLOGGER TEMPLATES AND TWITTER BACKGROUNDS

Sabtu, 10 Maret 2012

Uang Bank dan Penciptaan Uang bag.1

A.   Pengertian Uang
Dalam keadaan seperti sekarang ini, sulit untuk mencari orang yang tidak mengenal uang. Uang sudah digunakan untuk segala keperluan sehari-hari dan merupakan kebutuhan dalam menggerakkan perekonomian suatu Negara. Bahkan uang yang mula-mula hanya digunakan sebagai alat tukar, sekarang berubah menjadi multi fungsi.
Awal mula dikenalnya uang adalah akibat kesulitan masyarakat dalam melakukan tukar menukar dimasa lalu. System barter merupakan system pertukaran antara barang dengan barang dengan jasa atau sebaliknya. System ini merupakan system yang pertama kali dikenal di dalam perdagangan dunia. Namun system ini tidak efisien sehingga menimbulkan kendala.

nama  : Tidar Kusumaningrum
Npm : 16110893
kelas : 2KA28
Mata kuliah : Teori organisasi umum(softskill)
dosen : Lista Kuspriatni

Tidak ada komentar:

Posting Komentar